Mencari Resep Lewat Berbagai Media
Bila Anda sudah menemukan jenis jajanan yang akan dijual tapi belum mengetahui komposisi bahan yang tepat dan proses pembuatannya, salah satu solusinya adalah mencari resep jajanan tersebut dan berbagai media.
Anda dapat mencari di buku resep masak, resep masakan di tabloid atau majalah bahkan belakangan ini resep masakan dapat dicari di internet. Setelah Anda mencari dan mengumpulkan beberapa resep jajanan baiknya dilakukan uji coba untuk mengetahui resep mana yang paling enak dan cocok.
Setelah Anda tahu mana saja resep yang hasil akhirnya enak, jangan lupa untuk menghitung modal pokok untuk setiap porsi jajanan. Pilih resep jajanan yang paling enak dengan komposisi bahan yang ekonomis pula karena jajanan ini adalah untuk dijual! Jangan sampai Anda memilih resep yang enak tapi bahannya mahal sehingga akan menyulitkan saat dijual karena harga yang tidak bersaing.
Kelemahan dan mencari resep di berbagai media adalah tidak dapat praktik langsung. Biasanya dalam cara memasak, apa yang tertera di resep terkadang tidak begitu jelas sehingga sering terjadi kesalahan pada proses pembuatan. Terkadang perlu 2—3 kali uji coba baru mendapatkan hasil masakan yang maksimal.
TOPIK TERBARU:
gerobak rokok gratis, hari baik membeli barang elektronik, pertanyaan tentang aspek keuangan, cara membuat gir untuk tawuran, sebutkan contoh wirausaha yang terinspirasi dari gagasan orang lain, iklan kesehatan bahasa jawa, gaji karyawan hisana fried chicken, sebutkan dan jelaskan cara memperoleh permodalan bagi PT, contoh perusahaan non manufaktur, yang termasuk lapangan pemberian jasa adalah, cara perhitungan arisan menurun, contoh percakapan melobi, analisis swot rendang, slogan makanan tradisional, contoh peluang dari konsumen