Tips Sukses Bisnis Online Tanpa Modal
LUTIMNEWS.COM – INVESTASI – Pastinya Anda sudah mengetahui bahwa bisnis online adalah salah satu model bisnis yang saat ini diminati oleh banyak orang. Dalam melakukan bisnis online, ada beberapa hal penting yang harus Anda ketahui dan harus Anda lakukan:
- Penawaran Produk atau Jasa
- Pengunjung, Traffic dan Pageviews
- Merubah pengunjung menjadi pembeli
Untuk penjelasan lebih lengkap, simak artikel berikut!
Penawaran Produk atau Jasa
Apabila anda seorang blogger, maka Anda dapat memanfaatkan situs web Anda untuk memasang produk Anda. Dengan demikian, potensi pembelian akan jauh lebih besar dibandingkan mereka yang hanya mempromosikan produknya hanya di forum atau di media sosial seperti Facebook, Twitter dan lain-lain.
Apabila Anda tidak memiliki produk asli buatan Anda dan Anda ingin tetap menjalankan bisnis online ini, solusinya cukup mudah, Anda bisa menjual produk atau jasa orang lain.
Pengunjung, Traffic dan Pageviews
Hal terpenting selanjutnya adalah pengunjung. Apabila Anda tidak memiliki pengunjung, lantas bagaimana produk Anda bisa dibeli oleh orang lain? Jadi, Anda perlu untuk meningkatkan pengunjung blog atau situs web Anda.
Perlu Anda ketahui bahwa situs yang paling bisa diandalkan untuk menghasilkan banyak pengunjung adalah Google dan media sosial. Google dan Facebook ini adalah situs yang paling banyak dikunjungi oleh banyak orang setiap harinya.
Hal ini tentu bisa Anda manfaatkan. Dengan menggunakan Google, Anda bisa meranking keyword Anda, sehingga akan mendapatkan banyak pengunjung, serta calon pembeli. Sedangkan melalui Facebook, Anda bisa memanfaatkan “Fanspage” untuk mendapatkan banyak pengunjung.
Merubah pengunjung menjadi calon pembeli
Ada banyak sekali blogger yang berbisnis online di luar sana, yang sudah memiliki banyak pengunjung setiap harinya, tetapi kebanyakan diantara mereka gagal dalam menjadikan para pengunjung tersebut menjadi calon pembeli.
Apabila Anda menawarkan produk, ada baiknya Anda mencantumkan harganya, cara pembayarannya, dan juga cara konfirmasi pembayaran tersebut. Karena apabila Anda tidak mencantumkan info mengenai hal tersebut, maka para pengunjung akan mengira bahwa produk Anda itu adalah palsu atau disangka penipu.
Alasan mengapa pebisnis online banyak yang gagal
Kemungkinan mereka gagal karena hanya mementingkan suatu konten, dan selalu menulis tanpa memikirkan hal penting lainnya seperti halnya SEO. Mereka bahkan tidak tahu bagaimana cara website SEO meranking keyword yang akan ditargetkannya.
Sebagian besar dari mereka yang gagal hanya memanfaatkan media sosial sebagai media untuk mempromosikan web-nya dan traffic yang diperoleh pun hanya sebatas pada hari promosi saja.
Solusi untuk hal tersebut adalah Anda sebaiknya lebih mengutamakan traffic dari Google, karena 80% para pengunjung itu datang dari mesin pencarian
Itulah beberapa tips dalam menjalankan bisnis online yang bisa Anda lakukan tanpa menggunakan modal. Dan apabila Anda serius dengan bisnis online ini, dijamin bisnis online yang Anda kerjakan akan mendapatkan keuntungan yang sangat besar.
Semoga bermanfaat.
(photo: http://smashinghub.com/)
TOPIK TERBARU:
gerobak rokok gratis, hari baik membeli barang elektronik, pertanyaan tentang aspek keuangan, cara membuat gir untuk tawuran, sebutkan contoh wirausaha yang terinspirasi dari gagasan orang lain, iklan kesehatan bahasa jawa, gaji karyawan hisana fried chicken, sebutkan dan jelaskan cara memperoleh permodalan bagi PT, contoh perusahaan non manufaktur, yang termasuk lapangan pemberian jasa adalah, cara perhitungan arisan menurun, contoh percakapan melobi, analisis swot rendang, slogan makanan tradisional, contoh peluang dari konsumen