Dasar Kelainan : Mekanisme re-entry pada atrium, AV-node atau SA-node,yang timbul secara mendadak. Bertambahnya automatisitas fokus ektopik di atrium.
I.DIAGNOSIS
A.Keluhan Pokok
- Tergantung pada tingginya Heart Rate (HR) dan lamanya serangan
- Ringan : Palpitasi atau serangan angina
- Berat : Sinkop atau syok.
B.Tanda Penting
- Denyut nadi : 160-220 x per menit,tetap regular.
- Tekanan darah sistol mungkin menurun.
C.Pemeriksaan Laboratorium
D.Pemeriksaan Khusus
- Elektrokardiografi :
- HR 150-250 X permenit,regular
- Kompleks QRS normal (kecuali terjadi konduksi aberrant)
- Gelombang P selalu tertanam di dalam kompleks QRS.
II.KOMPLIKASI
- Dekompensasi kordis kiri atau kanan.
- Syok atau sinkop.
III.PENATALAKSANAAN
A.Terapi Umum
1. Istirahat
Bila hemodinamik stabil :
- Masage pada sinus karotikus
- Valsalva maneuver (menahan napas)
- Gagging (menyumbar mulut dan hidung)
- Penekanan pada bola mata, selama 10-30 detik.
2. Diet
3. Medikamentosa
Obat pertama :
Kasus lebih berat :
- Cedilanid 2-4 cc IV sekaligus
- Masage sinus karotikus sesudah ½ jam
Bila belum berhasil di ulangi sekali lagi cedilanid 2-4 cc,tunggu ½ jam,di ulangi massage karotis.
- Sulfas kinidin :200 mg tiap 2 jam
- Beta bloker : Propranolol
- Injeksio Verapamil 5-10 mg IV.
4. Defibrilator atau kordioversi.
B. Terapi Komplikasi
IV.PROGNOSIS