Di masa mendatang nati, teknologi sudah tidak lagi bersaing di dunia gadget, tapi akan terjadi pada dunia otomotif. Namun hal itu dianggap rentan karena para hacker masi berkeliaran.
Soalnya, pada era ini saja sudah ada begitu banyak produksi mobil yang dapat terhubung secara lansung ke internet dan diyakini pada masa depan nanti akan diciptakan mobil yang memiliki teknologi autopilot yang bisa membuat mobil tersebut berjalan ke suatu tujuan tampa dikemudikan oleh manusia.
Pada saat ini, ECU yang ditananmkan dalam kendaraan yang begitu canggih mempunyai begitu banyak tanggung jawab mulai dari kinerja mesin, adanya transmisi secara otomatis, audio navigasi, dan lainnya.
Jika seorang hacker mampu untuk menembus pertahanan dari sebuah mobil yang canggih ini, maka secara otomatis mobil akan mengalami gangguan misalnya saja dengan melumpukan sistem rem.