Mazda CX-3 Akan Hadir di Indonesia Untuk Menantang Honda HR-V


Mazda CX-3 Akan Hadir di Indonesia untuk menyaingi Honda HR-V. Dari ukurannya mirip satu sama lain, yang biasanya disebut compact SUV atau crossover.
Mazda CX-3 Akan Hadir di Indonesia Untuk Menantang Honda HR-V
Hal ini dibuktikan dari sepesifikasi Mazda CX-3 yang ukurannya 4.275 x 1.765 x 1.550 mm (P x L x t), sedangkan data bodi HR-V sebesar 4.294 x 1.772 x 1.580 mm dan untuk wheelbase (jarak sumbu roda) CX-3 sepanjang 2.570 mm dan HR-V 2.610 mm.
Mazda CX-3 Akan Hadir di Indonesia Untuk Menantang Honda HR-V
Soal kehadirannya di Indonesia, “Tahun depan sudah resmi mengaspal. Namun belum ada kepastian kapan tepatnya, apakah awal atau akhir,” tutup Astrid Ariani Wijana, Senior Marketing Manager PT Mazda Motor Indonesia di acara Mazda Asean Media Forum, di Hiroshima, Jepang.