Cara Tepat Memijat Wajah


Cara Tepat Memijat Wajah
Cara Tepat Memijat Wajah

LUTIMNEWS.COM – Apakah Anda menggunakan serum dan pelembab, lalu mengoleskannya begitu saja atau ada pemijatan di wajah? Perlu Anda ketahui bahwa pemijatan wajah memiliki banyak manfaat.

Pijat wajah merupakan suatu cara untuk merilekskan otot dan meningkatkan sirkulasi. Bahkan, pijat wajah sudah dikenal sebagai pengobatan tradisional dari Cina. Saat ini, tidak sedikit produk kecantikan yang menawarkan untuk teknik pemijatan tertentu.

 
BACA JUGA:  Tips Memutihkan Kulit Secara Aman Dan Alami

Dilansir dari beberapa sumber kecantikan bahwa pemijatan wajah bisa membantu merawat wajah dan membersihkan wajah dengan baik. Pemijatan ini memperlancar sirkulasi di bawah kulit. Untuk lebih jelasnya, langsung saja Anda simak berikut ini.

Cara Pijat Wajah:

 
  • Gunakan kedua jari tangan Anda dengan cara mengusapkan dahi ke arah bawah sampai di pelipis mata.
  • Tekan secara lembut di kedua pelipis Anda selama 4 detik.
  • Kemudian dilanjutkan di bagian pipi dan dagu selama 4 detik.
  • Tekan wajah dengan lembut dengan ujung jari Anda.
  • Terakhir, usapkan wajah dari dalam ke arah luar menggunakan kedua telapak tangan.
BACA JUGA:  Cara Memancungkan Hidung Secara Alami dan Cepat

Manfaat Pijat Wajah:

  • Menunda proses penuaan.
  • Mengatasi stres.
  • Menyamarkan keriput dan kerutan.
  • Melembabkan kulit.
  • Membuat kulit lebih kencan dan bercahaya.
  • Menjaga kesehatan kulit.