Stenosis katup trikuspid adalah penyakit jantung katup yang mengakibatkan penyempitan lubang katup trikuspid dari hati. Ini kondisi yang relatif langka. stenosis yang menyebabkan peningkatan resistensi terhadap aliran darah melalui katup.
Dasar Kelainan : Penyempitan katup trikuspidal biasanya akibat reuma.
I.DIAGNOSIS
A.Keluhan Pokok
- Mudah Lelah
- Perut terasa tidak enak
- Perut membesar dan bengkak
- Keluhan akibat denyutan besar pada leher.
B.Tanda Penting
- Terdengar opening snap di daerah mitral
- Bising diastolic pada daerah sternalis kiri ke xifoideus. Bising ini mengeras pada inspirasi dan melemah pada ekspirasi/maneuver valsava.
Tanda-tanda bendungan hati :
- Hepatomegali
- Pulsasi hepar presistolik
- Asites
- “Dependen adema”
- Sirosis
- Ikterus
- Malnutrisi
- Bising diastolis tipis terdengar sepanjang sisi kiri sternum bagian bawah,mirip stenosis mitral.
C.Pemeriksaan Laboratorium
- EKG :
- Gelombang P tinggi dan tajam pada sandapan II dan V1
- Ventrikal kiri normal
- Foto dada :
- Pembesaran ventrikal kanan
- Pembesaran V. cava superior, tanpa pembesaran A.Pulmonis.
- Tidak ada tanda-tanda bendungan paru.
D.Pemeriksaan Khusus
Ekokardiogram :
- Pelebaran katup tricuspid
Kateterisasi jantung kanan.
II.KOMPLIKASI –
III.PENATALAKSANAAN
A.Terapi Umum
1.Istirahat
2.Diet
Rendah garam
3.Medikamentosa
Obat pertama :
- Diuretik
Obat alternative :
- Antibiotik bila perlu
4.Operasi
- Komisurotomi
- Anuloplasti
- Pergantian katup.
B.Terapi Komplikasi –
IV.PROGNOSIS –